Ba’un, Ketrien Cloudya (2023) PENERAPAN ASUHAN KEPERAWATAN MELALUI TEKNIK BATUK EFEKTIF UNTUK PEMENUHAN KEBUTUHAN OKSIGENASI PADA TN. S DENGAN TUBERKULOSIS PARU DI LANTAI III PAVILIUN DARMAWAN RSPAD GATOT SOEBROTO. Skripsi, Prodi D3 Keperawatan STIKes RSPAD Gatot Soebroto.
Text
Ketrien Cloudya.pdf Download (854kB) |
Abstract
ABSTRAK Nama : Ketrien Cloudya Ba’un Program Studi : D-III Keperawatan Judul :Penerapan Asuhan Keperawatan Melalui Teknik Batuk Efektif Pemenuhan Kebutuhan Oksigenasi Pada Tn. S Dengan Tuberkulosis Paru Di Lantai III Paviliun Darmawan RSPAD Gatot Soebroto Tahun 2023 Tuberkolosis paru adalah terjadinya penumpukan atau akumulasi secret pada saluran pernapasan bagian atas (Andra & Yessie,2013) . Jenis penelitian ini menggunakan rancangan studi kasus Deskriptif dengan metode pengumpulan data laporan studi kasus dengan Tuberkulosis Paru dalam penerapan Teknik Batuk Efektif untuk pemenuhan Oksigenasi pada klien dengan Tuberkulosis Paru dengan pemenuhan oksigenasi dengan Batuk Efektif yaitu penderita Tuberkulosis Paru di ruang perawatan paviliun darmawan lantai 3 RSPAD Gatot Soebroto. Hasil yang didapatkan dari Teknik Batuk Efektif ini adalah sesak berkurang, sputum keluar, pasien mengetahui Teknik Batuk Efektif. Dan dapat disimpulkan Teknik Batuk Efektif ini terbukti dapat memenuhi kebutuhan oksigenasi tubuh khususnya pada pasien Tuberkulosis paru. Kata kunci :Teknik Batuk Efektif, Pemenuhan Kebutuhan Oksigenasi, Asuhan Keperawatan ix ABSTRACT Nama : Ketrien Cloudya Ba’un Program Studi : D-III Keperawatan Judul : Application of Nursing Care Through Effective Cough Techniques to Meet the Needs of Oxygenation in Mr. S With Pulmonary Tuberculosis On Floor III Darmawan Paviliun Gatot Soebroto Army Hospital in 2023 Pulmonary tuberculosis is a buildup or accumulation of secret in the upper respiratory tract (Andra & Yessie, 2013). This type of research uses a descriptive case study design with the method of collecting data on case study reports with Pulmonary Tuberculosis in the application of Effective Coughing Techniques for the fulfillment of Oxygenation in clients with Pulmonary Tuberculosis with the fulfillment of oxygenation with Effective Coughing, namely patients with Pulmonary Tuberculosis in the 3rd floor darmawan pavilion treatment room of Gatot Soebroto Army Hospital. The results obtained from this Effective Coughing Technique are reduced tightness, sputum comes out, patients know the Effective Coughing Technique. Keywords : Effective Cough Techniques, Fulfillment of Oxygenation Needs, Nursing Care Nursin
Item Type: | ["eprint_typename_skripsi" not defined] |
---|---|
Subjects: | R Medicine > RT Nursing |
Depositing User: | Mrs. Administrator STIKes RSPAD GS |
Date Deposited: | 25 Jun 2024 04:09 |
Last Modified: | 25 Jun 2024 04:09 |
URI: | http://repository.stikesrspadgs.ac.id/id/eprint/1962 |
Actions (login required)
View Item |