PENERAPAN ASUHAN KEPERAWATAN PADA TN. J DENGAN DIABETES MELITUS DALAM PELAKSANAAN 5 PILAR PENGENDALIAN TERHADAP KESTABILAN GULA DARAH DI PAVILIUN DARMAWAN LT. VI RSPAD GATOT SOEBROTO

Anggraeni, Fauziah Dwi (2023) PENERAPAN ASUHAN KEPERAWATAN PADA TN. J DENGAN DIABETES MELITUS DALAM PELAKSANAAN 5 PILAR PENGENDALIAN TERHADAP KESTABILAN GULA DARAH DI PAVILIUN DARMAWAN LT. VI RSPAD GATOT SOEBROTO. Skripsi, Prodi D3 Keperawatan STIKes RSPAD Gatot Soebroto.

[img] Text
Fauziiah Dwi Anggraeni.pdf

Download (588kB)

Abstract

ABSTRAK Nama : Fauziah Dwi Anggraeni Program Studi : D-III Keperawatan Judul : PENERAPAN ASUHAN KEPERAWATAN PADA TN. J DENGAN DIABETES MELITUS DALAM PELAKSANAAN 5 PILAR PENGENDALIAN TERHADAP KESTABILAN GULA DARAH DI PAVILIUN DARMAWAN LT. VI RSPAD GATOT SOEBROTO Latar Belakang: Diabetes melitus (DM) merupakan suatu kelompok penyak it metabolik dengan karakteristik hiperglikemia yang terjadi karena kelainan sekresi insulin, kerja insulin atau kedua-duanya dan merupakan penyakit menahun yang akan disandang seumur hidup. menurut Data World Health Organization (WHO) menyebutkan bahwa tercatat 422 juta orang di dunia menderita diabetes melitus atau terjadi peningkatan sekitar 8,5% pada populasi orang dewasa dan diperkirakan terdapat 2,2 juta kematian dengan persentase akibat penyakit diabetes melitus yang terjadi sebelum usia 70 tahun, khususnya di negara-negara dengan status ekonomi rendah dan menengah .Studi kasus ini bertujuan untuk menambah referensi untuk intervensi lima pilar pengendalian kestabilan kadar gula darah. Metode: Teknik pengumpulan data dala karya tulis ini menggunakan teknik wawancara, observasi, dan pemeriksaan fisik. Hasil: Hasil studi kasus yang didapatkan pada Tn.J dengan diagnosa Diabetes Melitus dengan tanda dan gejala lemas, kaki kesemutan sulit digerakkan dan bengak. Penulis mengambil masalah keperawatan utama yaitu ketidakstabilan kadar glukosa darah. Kesimpulan: Setelah memberikan asuhan keperawatan dan melakukan studi kasus, penulis menyimpulkan penerapan asuhan keperawatan pada Tn. J dengan Diabetes Tipe II dalam pelaksanaan 5 pilar dengan melakukan pengendalian kestabilan gula darah berdasarkan diagnosa yang ditegakkan tujuan tercapai sebagian karena masih terdapat kriteria hasil yang belum sesuai dengan tujuan. Kata Kunci: Diabetes Melitus Type II, Ketidakstabilan kadar glukosa viii ABSTRACT Name : Fauziah Dwi Anggraeni Study Program: D-III Nursing Title : APPLICATION OF NURSING CARE IN MR. J WITH DIABETES MELLITUS IN THE IMPLEMENTATION OF 5 PILLARS OF CONTROL OF BLOOD SUGAR STABILITY AT DARMAWAN PAVILION LT. VI RSPAD GATOT SOEBROTO Background: Diabetes mellitus (DM) is a group of metabolic diseases characterized by hyperglycemia that occurs due to abnormalities in insulin secretion, insulin action or both and is a chronic disease that will be carried for life. according to data from the World Health Organization (WHO) states that there are 422 million people worldwide suffering from diabetes mellitus or an increase of around 8.5% in the adult population and an estimated 2.2 million deaths with a percentage due to diabetes mellitus occurring before the age of 70 years, especially in countries with low and middle economic status. This case study aims to add references to the five pillars of intervention to control blood sugar stability. Method: Data collection techniques in this paper using interview techniques, observation, and physical examination. Results: The results of the case study were found in Mr. J with a diagnosis of Diabetes Mellitus with signs and symptoms of weakness, tingling feet, difficulty moving and swelling. The author takes the main nursing problem, namely the instability of blood glucose levels. Conclusion: After providing nursing care and conducting case studies, the authors conclude the application of nursing care to Mr. J with Type II Diabetes in the implementation of the 5 pillars by controlling blood sugar stability based on an enforced diagnosis the goal was partially achieved because there were still criteria for results that were not in accordance with the objectives. Keywords: Diabetes Mellitus Type II, Glucose level instability

Item Type: ["eprint_typename_skripsi" not defined]
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Depositing User: Mrs. Administrator STIKes RSPAD GS
Date Deposited: 06 Jul 2024 08:11
Last Modified: 06 Jul 2024 08:11
URI: http://repository.stikesrspadgs.ac.id/id/eprint/1984

Actions (login required)

View Item View Item