TIARA, ANINDITA and MERNAWATI, c and HANIFAH, NADYA NUR and KHOTIMATUL, SITI (2021) GAMBARANIBU MENYUSUIYANGTIDAKMEMBERIKAN ASI EKSLUSIFDI PMB NENENG HAYATI PERIODE JANUARI – FEBRUARI 2021. Diploma thesis, STIKES RSPAD GATOT SOEBROTO.
Text
KTI ANIN.pdf Download (1MB) |
Abstract
STIKes RSPAD Gatot Soebroto Karya Tulis Ilmiah, Februari 2021 Anindita Tiara 1, Mernawati C.N 2, Nadya Nur Hanifah3, Siti Khotimatul M4 Gambaran Ibu Menyusui Yang Tidak Memberikan ASI Eksklusif Di PMB Bidan Neneng Hayati Periode Januari-Februari 2021 Xvii + VII BAB + 75 Halaman + 9 Tabel + 8 Lampiran ABSTRAK Latar Belakang : Menurut WHOcakupan pemberian ASI segera setelah bayi lahir di dunia tahun 2013 baru mencapai 52% (WHO, 2014). Cakupan pemberian ASI eksklusif di Indonesia pada tahun 2014 sebesar 52,3%. (Kemenkes, 2015). Metode Penelitian : Metode peneliti pengukuran atau yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif sederhana adalah suatu metode penelitian yang dilakukan dengan tujuan utama untuk membuat cakupan tentang suatu keadaan atau area populasi tertentu yang bersifat factual secara objektif, sistematis dan akurat. Sampel :Sampel dalam penelitian ini menggunakan accindental sampling adalah tehnik penentuan sampel berdasarkan kebetulan yauitu konsumen yang secara kebetulan bertemu peneliti dapat digunakan 30 responden ibu yang menyusui ASI ekslusif dan yang memberikan susu formula. Hasil Penelitian : Frekuensi ibu menyusui yang tidak memberikan ASI Eksklusif tertinggi yaitu Tidak ASI Eksklusif sebanyak 20 responden (66,7%), terendah pada ibu yang memberikan ASI Eksklusif Ya memberikan ASI Eksklusif sebanyak 10 responden (33,3%) Kesimpulan : Berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan di PMB Neneng Hayati periode November - Januari 2020/2021 terdapat 30 ibu menyusui, Dari 30 Ibu menyusui terdapat 20 responden Ibu menyusui yang tidak memberikan ASI secara Eksklusif.Diharapkan dapat memotivasi ibu - ibu yang memberikan ASI Eksklusif. Meningkatkan sarana prasaran pada saat melalukan penyuluhan tentang ASI Ekslusif dan memberikan pemahaman tentang ASI Eksklusif pada ibu yang menyusui dan juga pada hamil, bersalin, Nifas di PMB Neneng Hayati dengan bahasa yang mudah di pahami dan di mengerti tentang pemberian ASI secara Eksklusif. Kata Kunci : Ibu Menyusui, ASI eksklusif.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Subjects: | R Medicine > RJ Pediatrics |
Depositing User: | Mrs. Administrator AKBID RSPAD |
Date Deposited: | 10 Jun 2021 07:18 |
Last Modified: | 10 Jun 2021 07:18 |
URI: | http://repository.stikesrspadgs.ac.id/id/eprint/435 |
Actions (login required)
View Item |