EFEK KB SUNTIK 3 BULAN (DMPA) TERHADAP BERAT BADAN

Raidanti, Dina and Wahidin, Wahidin EFEK KB SUNTIK 3 BULAN (DMPA) TERHADAP BERAT BADAN. In: EFEK KB SUNTIK 3 BULAN (DMPA) TERHADAP BERAT BADAN. CV. Literasi Nusantara Abadi, CV. Literasi Nusantara Abadi. ISBN 978-623-329-225-2

[img] Text (EFEK KB SUNTIK 3 BULAN (DMPA) TERHADAP BERAT BADAN)
efek_kb_suntik_3_bulan_(dmpa)_terhadap_berat_badan.pdf - Updated Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (1MB)

Abstract

Segala puji bagi Allah, Tuhan semesta raya. Shalawat dan salam semoga tetap terlimpah kepada Nabi Agung junjungan kita,Nabi Muhamad SAW, keluarga, sahabat dan seluruh umatnya hingga akhir zaman. Masih banyak kasus kesehatan reproduksi yang perlu dikaji, tidak hanya tentang perencanaan reproduksi, tetapi juga beberapa aspek, salah satunya adalah kontrasepsi. Ada banyak metode atau alat kontrasepsi saat ini, antara lain: alat kontrasepsi, suntikan, kapsul, implant, kondom, dan kondom. Pemakaian kontrasepsi di kala ini didominasi oleh perlengkapan kontrasepsi jangka pendek, paling utama yang sering dipakai adalah suntikan, persentase penggunaannya yang menggapai 31, 9% persen. Kelebihan dari kontrasepsi suntik mempunyai efektifitas besar, kekurangannya pengaruhi peningkatan berat tubuh akseptor. Salah satu tipe dari kontrasepsi suntik hormonal merupakan kontrasepsi suntik DMPA. Penggunaan suntik depo medroxy progesteron acetate (DMPA) untuk kontrasepsi sangat efektif, tetapi juga memiliki beberapa efek samping. Salah satu efek sampingnya adalah penambahan berat badan. Buku ini kami hadirkan di hadapan Anda dengan judul “Efek KB suntik 3 bulan (DMPA) terhadap Berat Badan.” Selain mengkaji efek dari DMPA, di dalam buku ini juga dijelaskan faktor-faktor yang menyebabkan berat badan tersebut. Buku ini sengaja kami susun berdasarkan hasil penelitian yang kami lakukan. Buku ini kami susun dengan harapan dapat menjadi pegangan bagi mahasiswa dalam pemebelajaran. Terakhir, semoga buku ini dapat memberikan manfaat bagi kita semua. Tentunya masih banyak kekurangan dalam penyusunan buku ini, oleh karena itu saran dan masukan selalu kami harapkan untuk menjadikan buku ini lebih baik lagi. Ucapan terima kasih kami haturkan kepada semua pihak yang membantu terselesaikannya buku ini. Semoga Allah mencatatnya sebagai tanaman yang selalu tumbuh dan dapat kita panen buahnya di akhirat nanti. Amin.

Item Type: Book Section
Subjects: R Medicine > RG Gynecology and obstetrics
Divisions: Faculty of Medicine, Health and Life Sciences > School of Medicine
Depositing User: Mrs. Administrator AKBID RSPAD
Date Deposited: 14 Jul 2021 01:39
Last Modified: 14 Jul 2021 01:43
URI: http://repository.stikesrspadgs.ac.id/id/eprint/464

Actions (login required)

View Item View Item